Demo DPR Hari Ini Darurat Indonesia, Apa Saja Isi Tuntutannya?

Ilustrasi Demo
Sumber :
  • freepik.com

MindsetDemo DPR hari ini Kamis 22 Agustus 2024 diikuti oleh berbagai elemen masyarakat dari mulai mahasiswa, buruh, sampai aktivis. 

Demo Hari Ini Membela Putusan MK, Ternyata Ada Dissenting Opinion

Demo dilakukan sebagai tindak lanjut setelah sehari sebelumnya viral gerakan peringatan Darurat Indonesia.

Peringatan tersebut menyoroti manuver DPR yang dinilai mengabaikan putusan MK terkait Pilkada yang diputuskan Selasa (20/08). 

Demo Darurat Indonesia Hari Ini, Begini Kata Bung Hatta tentang Demo

Pada hari Rabu (21/08), DPR membahas RUU Pilkada bersama dengan pemerintah dengan keputusan hanya menerapkan sebagian putusan MK atau Mahkamah Konstitusi tersebut.

Daftar 6 Hakim MK yang Mendapatkan Sanksi Teguran Lisan Kolektif.

Photo :
  • Fakultas Hukum UMSU
 
3 Hakim Konstitusi Dissenting Opinion Putusan MK, Siapa dan Apa Isinya?

Hasil keputusan tersebut direncanakan akan disahkan di dalam Rapat Paripurna yang akan dilangsungkan pada hari ini Kamis 22 Agustus 2024. 

Upaya tersebut dipandang sebagai upaya untuk menjegal sekaligus menguntungkan calon tertentu dalam Pilkada serentak 2024

Halaman Selanjutnya
img_title