Resep Sayur Asem Bening Praktis, Solusi Menu Sehat dalam 30 Menit
Selasa, 4 Februari 2025 - 10:16 WIB
Sumber :
- Masak Apa Hari ini?
Mindset – Sayur asem bening adalah salah satu menu klasik khas Indonesia yang dikenal dengan cita rasa segarnya. Perpaduan rasa asam dari asam jawa dan manis alami dari jagung menciptakan harmoni rasa yang menggugah selera.
Selain lezat, sayur asem juga kaya akan serat dan nutrisi, menjadikannya pilihan sempurna untuk hidangan sehat sehari-hari.
Berikut ini resep sayur asem bening yang praktis dan bisa disajikan dalam waktu 30 menit.
Resep Sayur Asem Bening Praktis
Bahan-Bahan yang Dibutuhkan
Baca Juga :
Masak Praktis! Resep Sup Sosis Telur Puyuh yang Bikin Sahur dan Buka Puasa Jadi Semangat
Bahan utama:
- 1 buah labusiam, potong kecil
- 3 buah kacang panjang, potong
- 1 buah jagung manis, potong
- Sedikit daun melinjo
- Sedikit buah melinjo
- Segenggam kacang merah
- 2 potong kecil nangka muda
Halaman Selanjutnya
Bumbu: