Patah Hati? Berikut 6 Cara Ampuh Menyembuhkan Hati yang Terluka
Rabu, 5 Juni 2024 - 03:53 WIB
Sumber :
- Pixabay / geralt
3. Fokus pada Diri Sendiri
Setelah putus cinta, penting untuk mengarahkan perhatian dan energimu pada diri sendiri, self love.
Baca Juga :
Cara Mudah Cek Pengumuman Kelulusan PPG Piloting Tahap 2 2024, Ikuti Langkah-Langkah Berikut!
Mulailah dengan merawat tubuh dan pikiranmu, cobalah berolahraga secara teratur, makan makanan yang sehat, tidur cukup, dan melakukan kegiatan yang kamu nikmati.
Mengembangkan hobi baru atau melanjutkan kegiatan yang telah lama ditinggalkan dapat memberikan perasaan pencapaian dan kebahagiaan.
4. Kelilingi Diri dengan Dukungan Positif
Baca Juga :
Dari Patah Hati ke Pikiran Positif: Mengubah Cara Pandang untuk Hidup yang Lebih Bahagia
Halaman Selanjutnya
Kelilingi dirimu dengan orang-orang yang mendukung dan memahami situasimu, bukan men-judgment atau menyalahkan.