9 Klub Sepakbola Ini yang Minta Liga 2 Dihentikan

Agenda Owner Meeting pembahasan Liga 2.
Sumber :
  • VIVA - Robi Yanto

Sport, MindsetLiga 2 Indonesia 2022/2023 telah diputuskan berhenti bergulir oleh Exco PSSI. Namun beberapa klub sepakbola yang masuk dalam Liga 2 belum menerima keputusan atas penghentian jalannya kompetisi tersebut. Untuk membahas kelanjutan kompetisi tersebut, digelar Owner Meeting Liga 2 2022/2023 di Hotel Sultan, Jakarta, Selasa 24 Januari 2023.

Optimisme Bupati Ciamis: PSGC Menuju Liga I Setelah Keberhasilan di Porprov

Melansir VIVA, agenda Owner Meeting dihadiri oleh Direktur Utama (Dirut) PT Liga Indonesia Baru (LIB), Ferry Paulus. Hadir pula Direktur Operasional LIB, Sudjarno.

Sementara dari PSSI diwakili Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi dan Anggota Exco PSSI, Endri Erawan. Sebagai pemrakarsa para peserta Liga 2 2022/2023 turut serta hadir terkecuali klub Persiraja Banda Aceh dan Sriwijaya FC.

Intip Profil Futoshi Nakamura, Wasit Asal Jepang yang Memimpin Laga Liga 1 Persib vs Persik

Baca juga: Liga 2 Dihentikan, Ini Penjelasan Exco PSSI

Manajer Persipura Jayapura, Yan Mandenas usai pertemuan tersebut mengungkapkan, ada 15 tim yang menyepakati untuk melanjutkan kompetisi Liga 2.

Persib 4 Kali Kena Sanksi Komdis PSSI, Andang Ruhiat Minta Suporter Jangan Ke Stadion Segiri!

Sementara pihak PSSI tidak memberikan solusi, dengan alasan sedang dalam masa transisi kepengurusan organisasi.

Yan Mandenas menerangkan, PT LIB menyerahkan keputusan kepada PSSI. Namun, sayangnya PSSI tidak bisa menjamin kepada PT LIB dalam hal melanjutkan kompetisi Liga 2.

Halaman Selanjutnya
img_title