Pengacara Ferdy Sambo Sebut Kliennya Tak Ikhlas Dijatuhi Vonis Hukuman Mati

Ferdy Sambo saat mengikuti persidangan.
Sumber :
  • VIVA

''Tindakan terdakwa telah membuat anggota Polri lainnya ikut terlibat. Terdakwa (Ferdy Sambo) dalam persidangan berbelit-belit dan tidak mengakui perbuatannya,'' ucap hakim.

Kronologi Pengemudi Lexus Nopol Kedubes Tabrak Orang di Koja, Ciri-Ciri Pelaku Terungkap

Sementara, perihal yang meringankan Ferdy Sambo dalam kasus tersebut. Pihak majelis hakim menyatakan tidak ada satupun hal yang meringankannya.

''Tak ada hal meringankan (bagi Ferdy Sambo) dalam perkara ini,'' imbuhnya.

Daftar 6 Hakim MK yang Mendapatkan Sanksi Teguran Lisan Kolektif dari Putusan MKMK