Profil Lukas Enembe, Tersangka Dugaan Suap & Gratifikasi yang Ditangkap KPK

Gubernur Papua, Lukas Enembe.
Sumber :
  • Dok. Humas Pemprov Papua

Profil Lukas Enembe, Gubernur Papua dan Politikus Partai Demokrat

Profil dan Biodata Chusnunia Chalim, Wakil Gubernur Lampung yang Dipanggil KPK Hari Ini

Lukas Enembe memiliki nama lahir Lomato Enembe. Dia lahir di Kampung Mamit, Distrik Kembu, Tolikara, Papua pada tanggal 27 Juli 1967. Riwayat pendidikan terakhir Lukas Enembe yakni di FISIP Universitas Sam Ratulangi, Manado.

Usai lulus kuliah di usia 28 tahun, Lukas Enembe masuk sebagai pegawai negeri. Gubernur Papua ini pun mengawali karirnya sebagai CPNS dan ditetapkan sebagai PNS di Kantor Sospol Kabupaten Merauke.

Profil Agus Harimurti Yudhoyono "AHY", Putra Sulung SBY dari TNI Hingga Jadi Ketum Partai Demokrat

Baca juga: Akhirnya Lukas Enembe Ditangkap KPK

Sebelum menjadi Gubernur Papua, Lukas Enembe mengawali karir politiknya sebagai Wakil Bupati Kabupaten Puncak Jaya periode 2001-2006. Saat itu dia mendampingi Eliezer Renmaur sebagai Bupati .

AHY Sindir Menteri Maju Caleg, Ternyata 5 Menteri Partai Demokrat pun Nyaleg di Era SBY

Lukas Enembe merupakan kader aktif Partai Demokrat. Dengan bendera Partai Demokrat, Lukas Enembe behasil terpilih sebagai Bupati Kabupaten Puncak Jaya periode 2007-2012 saat usia 40 tahun. 

Lukas Enembe dua kali terpilih jadi Gubernur Papua 

Halaman Selanjutnya
img_title