5 Laptop Rp10 Jutaan Terbaik Awal 2025, Mana yang Paling Worth It untuk Gaming dan Kerja?
Kamis, 20 Maret 2025 - 09:36 WIB
Sumber :
- Ist
✅ Desain tangguh khas seri TUF
Kekurangan:
❌ RAM bawaan hanya 8GB (perlu upgrade ke 16GB)
❌ Bobot cukup berat (2,3 kg)
2. Apple MacBook Air M1 – Laptop Produktivitas Terbaik
Apple MacBook Air M1 – Laptop Produktivitas Terbaik.
Photo :
- AppleInsider
Untuk pengguna yang lebih mengutamakan efisiensi kerja dan daya tahan baterai, MacBook Air M1 masih menjadi pilihan solid.
Spesifikasi utama:
- CPU & GPU: Apple M1
- RAM: 8GB Unified Memory
- Storage: 256GB SSD
- Layar: 13,3 inci Retina Display (2,5K)
Kelebihan:
Baca Juga :
Intel Core Ultra 200S Resmi Dirilis, Peningkatan Gaming 28 Persen Berkat GPU Xe Terintegrasi
✅ Performa chipset M1 masih sangat kompetitif
✅ Baterai awet hingga 10 jam lebih
Halaman Selanjutnya
✅ Desain premium dan ringan (1,29 kg)