10 Aspek Dasar dalam Ilmu Mantik

Ilustrasi Ilmu Mantik.
Sumber :
  • Unplash.com

Adapun secara istilah mabda' memiliki arti sesuatu yang menjadi dasar pengenalan pokok bahasan problematika ilmu.

Ilmu Mantik, Tujuan, Kegunaan dan Manfaat

Dengan demikian, yang dimaksud mabda' ilmu mantik adalah suatu pemaparan untuk mengetahui pokok permasalahan logika. Penempatannya pada awal pembahasan.

Setiap disiplin ilmu mempunyai sepuluh mabda (aspek dasar). 

Objek dalam Perspektif Ilmu Mantik

Sepuluh aspek dasar tersebut biasanya para peneliti kalangan umat Islam selalu dipaparkan pada awal pembahasan. 

Sebagai suatu disiplin ilmu, ilmu mantik pun memiliki sepuluh aspek dasar. Sepuluh aspek dasar tersebut pun merujuk susunan dari sepuluh mabda yang telah dibahas sebelumnya.

Mengenal Ilmu Mantik: Kaidah Berpikir Islam