Trending 1 di Youtube, Ini Makna Lagu Sanes yang Dinyanyikan Denny Caknan dan Guyon Waton

Guyon Waton feat Denny Caknan dalam lagu Sanes.
Sumber :
  • Youtube Guyon Waton Official

Entertainment, Mindset – Lagu "Sanes" yang dinyanyikan oleh Guyon Waton dan Denny Caknan terus menduduki posisi pertama di daftar trending YouTube Musik hingga hari Kamis (2/3/2023). Berikut makna lagu sanes yang dinyanyikan Denny Caknan dan Guyon Waton.

YouTube Shorts Uji Fitur Baru: Tombol Dislike Diganti dengan Save, Apa Dampaknya?

Melalui akun Instagram resmi @guyonwatonofficial, menyampaikan terima kasih kepada Denny Caknan. Guyon Waton pun mengucapkan terimakasih untuk semua pihak terkait yang telah terlibat dalam pembuatan lagu tersebut.

Hingga saat ini, lagu "Sanes" masih tetap menjadi trending nomor satu di YouTube Musik.

KFC, McDonald's Sampai Starbucks Mulai Terkalahkan oleh Brand Lokal di Tiongkok: Ini Kuci Suksesnya!

''Alhamdulillah, kami bisa merasakan sensasi trending nomor satu. Terima kasih Tuhan, terima kasih Mas Denny Caknan…" tulis Guyon Waton dalam keterangan postingannya.

Lagu "Sanes" pertama kali dirilis pada 23 Februari 2023. Video musiknya di Youtube sudah ditonton lebih dari 1,7 juta kali per hari Kamis (2/3/2023).

Miliki Harta Miliaran! Intip Kekayaan Rizki Natakusumah Suami Beby Tsabina yang Trending di X

Lagu ini memiliki makna yang cukup dalam tentang kesedihan seseorang yang merasa ditinggalkan oleh orang yang dicintainya. 

Lagu ini bercerita tentang perasaan cinta yang tidak dihargai. Ditambah menceritakan seseorang yang harus menerima kenyataan bahwa orang yang dicintainya lebih memilih orang lain yang lebih sukses secara finansial.

Halaman Selanjutnya
img_title