Nabi-nabi Islam Kolektor Alat Musik Menurut Tafsir Jalalain? Ternyata Salah Penerjemah

Ilustrasi Alat Musik Saksofon
Ilustrasi Alat Musik Saksofon
Sumber :
  • freepik.com

Dengan demikian, para ulama biasanya sangat berhati-hati dalam memilih penjelasan mana yang bisa dipegang terkait Tabut. 

Terjemah Indonesia Tafsir Jalalain

2 Jilid Terjemah Tafsir Jalalain

2 Jilid Terjemah Tafsir Jalalain

Photo :
  • Situs Sinar Baru Algensindo

Mungkin karena nilai penting dan popularitas Tafsir Jalalain, maka saat ini kita sudah bisa menemukan terjemah Tafsir Jalalain dalam bahasa Indonesia.

Penerbit Sinar Baru Algensindo menerbitkan terjemahan kitab tersebut dalam dua versi, versi empat jilid dan versi dua jilid. 

Terjemahan versi ini sangat sering tampak di rak di masjid-masjid di perkampungan, selain itu, kini kita juga bisa temukan versi aplikasi android terjemahan yang sama. 

Aplikasi Terjemah Tafsir Jalalain

Aplikasi Terjemah Tafsir Jalalain

Photo :
  • Tangkapan Layar