Dr. Sulianti Saroso, Ibu Dokter Kaliber Internasional di Google Doodle 10 Mei 2023

Prof. Dr. Sulianti Saroso yang dijadikan Google Doodle hari ini.
Sumber :
  • Google

Mindset –Sudah melihat Google Doodle hari ini, 10 Mei 2023, Sobat Mindset? Hari ini tokoh yang ditampilkan merupakan salah satu tokoh kedokteran Indonesia. 

Hukum Suntik Saat Puasa? Ini 3 Pendapat Berbeda Para Ulama Fiqh

Google Doodle menampilkan sosok seorang ibu dokter yang sedang memeriksa seorang anak menggunakan stetoskop, mulutnya menyunggingkan senyum. 

Ibu dokter tersebut diapit oleh lima keping gambar, 3 keping di sebelah kiri dan 2 keping gambar di sebelah kanan. 

Mengapa Kurma Jadi Pilihan Saat Berbuka Puasa Ramadan? Ternyata Khasiatnya Luar Biasa

Tiga keping dari gambar itu tampak menunjukkan penyakit dan gejalanya, sementara dua gambar yang mengapit ketiganya tampak menampilkan peran ibu dokter baik di laboratorium maupun di luar. 

Dokter perempuan tersebut adalah Julie Sulianti Saroso, biasa disebut sebagai Dr. Sulianti Saroso. Hari ini merupakan harlah Dr. Sulianti Saroso yang ke 106.

Revolusi Persalinan Caesar, Mengenal Metode Enhanced Recovery After Caesarean Surgery ‘ERACS’

Dalam keterangan Google Doodle disebutkan jasa Dr. Sulianti Saroso sebagai figur yang dikenal luas sebagai salah satu ahli kesehatan paling penting pada zamannya yang mempromosikan kesehatan ibu dan keluarga. 

Lalu pada masa kapankah sebenarnya Dr. Sulianti Saroso aktif?

Halaman Selanjutnya
img_title