Xiaomi 15 Ultra vs Flagship Lain: Apakah Worth It dengan Harga di Atas Rp15 Juta?
Senin, 10 Maret 2025 - 12:36 WIB
Sumber :
- Ist
Dengan harga di atas Rp15 juta, Xiaomi 15 Ultra memang menawarkan spesifikasi tinggi dan fitur-fitur premium. Namun, apakah ini cukup untuk menggeser dominasi flagship dari Samsung dan Apple yang sudah lebih dulu mapan di segmen premium? Keputusan kembali ke pengguna: apakah lebih memilih spek mentok ala Xiaomi, atau pengalaman software dan ekosistem dari brand lain? *AT