Cuci Ruang Mesin Mobil: Perlu atau Berisiko? Ini Fakta dan Mitosnya!
Rabu, 9 April 2025 - 12:38 WIB
Sumber :
- Perum Perindo
Di sisi lain, anggapan bahwa mencuci engine bay selalu merusak mobil juga tidak sepenuhnya benar. Yang salah adalah metodenya, bukan aksinya.
Menggunakan air bertekanan tinggi memang sangat berisiko. Tapi kalau menggunakan metode waterless cleaner, lap microfiber lembab, atau semprotan pembersih khusus ruang mesin, hasilnya bisa aman dan tetap maksimal.
Bahkan, banyak teknisi detailing profesional menyarankan cara ini.
Kapan Perlu Membersihkan Ruang Mesin?
Baca Juga :
Banjir Datang, Mobil Terendam: Ini Kerusakan Mengerikan dan Biaya Perbaikannya yang Bikin Melongo!
Membersihkan engine bay tidak wajib, tapi bisa membantu menjaga keawetan komponen. Contohnya:
- Menjauhkan tikus dari ruang mesin (karena tikus suka area kotor).
- Mendeteksi kebocoran oli atau cairan lainnya lebih dini.
- Mencegah kerusakan akibat debu dan kotoran menumpuk.
Tips aman:
Halaman Selanjutnya
Gunakan cairan pembersih khusus non-air (waterless degreaser).Fokus di bagian plastik dan logam, hindari area kelistrikan.Gunakan kuas halus dan lap microfiber.Jika ragu, serahkan pada jasa detailing profesional.