Resep Udang Pedas Manis ala Rumahan Modal Rp15 Ribuan, Sambal Kecapnya Bikin Lidah Bergoyang!

Resep Udang Pedas Manis ala Rumahan Modal Rp15 Ribuan.
Sumber :
  • Ist

Penyedap rasa secukupnya

Resep Sup Tahu Telur Tomat: Menu Simpel, Gurih, dan Segar untuk Sahur & Buka Puasa

Gula pasir secukupnya

Cara Memasak

  1. Panaskan 1 sdm margarin, lalu goreng udang sebentar hingga berubah warna kemerahan. Angkat dan sisihkan.
  2. Di wajan yang sama, tambahkan 1 sdm margarin, tumis bawang putih hingga harum.
  3. Masukkan bawang bombai, cabai rawit, dan cabai merah. Aduk hingga layu.
  4. Tambahkan kembali udang yang sudah digoreng. Tuang kecap manis, kecap asin, garam, gula, dan penyedap rasa. Aduk rata.
  5. Masukkan 100 ml air, lalu tuang larutan maizena agar saus mengental. Masak dengan api kecil hingga bumbu meresap.
  6. Terakhir, masukkan daun bawang, aduk sebentar, lalu angkat.
  7. Sajikan selagi hangat dengan nasi putih hangat.

Tips Agar Udang Lebih Lezat

  • Jangan memasak udang terlalu lama agar teksturnya tetap empuk.
  • Sesuaikan jumlah cabai sesuai tingkat kepedasan yang diinginkan.
  • Tambahkan perasan jeruk nipis sebelum disajikan agar rasanya lebih segar.

Dengan resep ini, Anda bisa menikmati hidangan lezat ala restoran tanpa harus keluar banyak uang. Coba sendiri di rumah dan rasakan sensasi sambal kecap yang bikin lidah bergoyang! *AT

Tempe Gembus Pedas Manis, Resep Rp15 Ribuan untuk Menu Harian yang Nendang!