5 Tipe Cara Makan di Hotel, dari yang Biasa Sampai di Tepi Kolam Renang

Ilustrasi Makan di Hotel
Sumber :
  • freepik.com

Restoran ini biasanya menawarkan berbagai jenis masakan, dari hidangan lokal hingga internasional. 

Resep Cumi Asin Cabe Ijo, Menu Seafood Mantap dengan Sentuhan Petai yang Lezat

Beberapa hotel bahkan memiliki restoran dengan chef atau koki yang terkenal sehingga menjadi daya tarik tersendiri. 

Desain interior yang mewah, pelayanan yang profesional, dan suasana yang nyaman menjadikan makan di restoran hotel sebagai pengalaman yang tak terlupakan.

2. Buffet

Resep Opor Ayam Putih, Kuliner Gurih yang Menggoda: Tambah Lontong Lebih Mantap

Ilustrasi Buffet atau Prasmanan di hotel

Photo :
  • freepik.com
 

Buffet atau prasmanan adalah cara makan yang populer di hotel, terutama saat sarapan atau acara khusus. 

Resep Spaghetti Carbonara yang Lezatos dan Creamy, Kuliner Asli Italia

Dengan buffet, tamu dapat menikmati berbagai pilihan makanan dalam satu waktu. 

Halaman Selanjutnya
img_title