Kisah Tongkat Nabi Musa di Balik Harlah NU 16 Rajab

Ilustrasi Nabi Musa Membelah Laut Merah
Sumber :
  • Pixabay / Jeff Jacobs

Mindset – NU atau Nadlatul Ulama didirikan di Jombang oleh KH Hasyim Asy’ari tanggal 16 Bulan Rajab 1344 Hijriah.

Hidup Sampai Hari Kiamat, Cara Iblis Mati Sangat Mengerikan

Tanggal tersebut bersesuaian dengan 31 Januari 1926. Tanggal 7 Februari 2023 jemaah Nahdliyyin memperingati satu abad harlah NU di Sidoarjo

Di balik berdirinya NU ada banyak kisah legendaris, salah satunya mengenai isyarat dari KH Kholil Bangkalan.

Orang Mati Membongkar Siapa Pembunuhnya Zaman Nabi Musa, Mirip Kasus Vina Cirebon?

Pada tahun 1924, KH Kholil menyerahkan sebuah tongkat kepada KH Hasyim Asy’ari melalui KH Raden As’ad Syamsul Arifin. 

Penyerahan tongkat tersebut juga disertai 7 ayat Al-Qur’an. Ayat yang dimaksud adalah surat Thaha dari ayat 17 sampai 23.

Seperti Apa Figur Para Nabi dalam Puisi Indonesia? Ini 5 Contohnya

Ayat-ayat tersebut mengisahkan tongkat yang merupakan mukjizat Nabi Musa as. 

Lalu bagaimana sebenarnya rincian mengenai tongkat Nabi Musa tersebut?

Halaman Selanjutnya
img_title