Jelang Persib vs RANS Nusantara, 2 Pemain Maung Bandung Alami Cedera

Sesi latihan pemain Persib Bandung.
Sumber :
  • X/@persib

Bandung, Mindset – Setelah menjalani pertandingan yang melelahkan dan menguras tenaga melawan PSIS Semarang, tim PERSIB kembali memulai latihan. Meskipun terdapat kendala di tengah perjalanan, para pemain dan pelatih tetap menjaga fokus mereka untuk menghadapi pertandingan berikutnya dengan RANS Nusantara FC.

Awas Macet! Catat Rute dan Jadwal Lengkap Konvoi Mapag Persib Juara Liga 1 2023/2024 di Bandung

Pada sesi latihan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada Selasa, 22 Agustus 2023, terlihat bahwa dua pemain kunci, David da Silva dan Teja Paku Alam, masih belum bisa bergabung dengan tim akibat cedera yang mereka alami.

Meski demikian, absennya dua pemain tersebut tidak menghentikan semangat juang tim PERSIB dalam mempersiapkan diri untuk pertandingan berikutnya.

Persib Bandung Juara Liga 1 2023-2024, Kalahkan Madura United dengan Agregat Telak 6-1

Kemenangan yang diraih atas PSIS Semarang memberikan semangat baru bagi tim PERSIB.

Dengan hasil positif tersebut, tim merasa lebih termotivasi untuk terus berjuang demi prestasi gemilang.

Starting XI Madura United vs Persib Bandung dalam Final Liga 1 2023/2024 Leg ke-2

Meskipun beberapa pemain mengalami cedera, pelatih Bojan Hodak memiliki rencana pemulihan yang matang.

Sesi latihan kali ini dibagi menjadi dua kelompok, di mana pemain yang bermain dalam pertandingan sebelumnya menjalani program pemulihan bersama pelatih fisik, Miro Petric.

Halaman Selanjutnya
img_title