Bupati Ciamis Perjuangkan Hak Setara PPPK dengan ASN: Kontrak Menjadi 5 Tahun dan Dapat Hak Pensiun

Bupati Ciamis Perjuangkan Hak Setara PPPK dengan ASN.
Sumber :
  • Diskominfo Ciamis

Prosesi perpanjangan perjanjian kerja 1932 PPPK Pemkab Ciamis.

Photo :
  • Diskominfo Ciamis
Masuk 06:30! Jam Kerja ASN Ciamis Selama Ramadan 2025 Lebih Pagi, Ini Rinciannya!

Kebijakan perpanjangan kontrak hingga lima tahun memberikan stabilitas dan kepastian kepada para pegawai PPPK. Selain itu juga menciptakan lingkungan kerja yang kondusif dengan masa kerja yang ditambahkan.

Langkah-langkah progresif ini sejalan dengan upaya pemerintah dalam menciptakan sistem kepegawaian yang lebih adil dan setara.

SMK Muhammadiyah Kawali di Ciamis Resmikan Business Center Muhaka Auto, Bukti Nyata Kontribusi untuk Bangsa

Dengan adanya hak pensiun, PPPK tidak hanya diberikan jaminan di masa kerja, tetapi juga di masa pensiun. Sehingga menjadikan profesi ini semakin menarik dan memberikan motivasi bagi generasi muda untuk berkontribusi dalam sektor pelayanan publik.

Perjuangan Bupati Herdiat Sunarya mencerminkan komitmen dalam meningkatkan kesejahteraan dan profesionalisme para PPPK di Kabupaten Ciamis. *Hos

 
Pj Bupati Ciamis Tinjau Program Makan Bergizi Gratis, Apakah Sudah Sesuai Standar?