Bukan Badai Besar, Ini Potensi Cuaca Jabodetabek 28 Desember 2022 Menurut BMKG

Konferensi pers BMKG terkait ramainya isu badai 28 Desember 2022.
Sumber :
  • BMKG

Gempa Terkini M 4,0 Mengguncang Bandung dan Sekitarnya, BMKG: Akibat Aktivitas Sesar Garsela

"BMKG meminta agar mewaspadai dampak potensi cuaca ekstrem. Salah satunya potensi bencana hidrometeorologi," ungkapnya.

Sementara itu, Kepala Pusat Meteorologi Publik BMKG, Fachri Radjab, menyampaikan hujan dengan intensitas sedang sampai sangat lebat masih berpotensi terjadi hingga awal Januari 2023, mendatang.

Bupati Ciamis Serahkan Bantuan untuk 94 Rumah Warga Panawangan yang Rusak Akibat Angin Kencang

Lebih lanjut Fachri menjelaskan, peningkatan curah hujan dengan intensitas lebat sampai sangat lebar diprediksikan akan terjadi pada tanggal 30 Desember 2022, nanti.

Namun, terkait badai Fachri mengharapkan masyarakat agan berpandangan sama dengan terminologi yang telah disampaikan BMKG.

Angin Kencang Terjang Panawangan Ciamis, Puluhan Rumah Alami Kerusakan

"Menurut terminologi meteorologi badai merupakan bagian hujan lebat disertai angin kencang, Biasanya terkait dengan siklon tropis atau angin kencang ikut menyertai cuaca buruk dengan kecepatan 64-72 Knot," urai-nya.

Ramainya informasi  badai dahsyat 28 Desember 2022 ini bermula dari penyampaian peneliti terkait potensi hujan ekstrem hingga badai dahsyat. Kabar tersebut sontak membuat masyarakat wilayah Jabodetabek khawatir.

Halaman Selanjutnya
img_title