Mustofa Penembak di Kantor MUI Mengaku Nabi? Nabi Palsu Kesekian di Indonesia

Ilustrasi Kriminal Penembakan
Sumber :
  • Pixabay / mohamed_hassan

Sementara mengenai klaim wakil Nabi Muhammad saw. juga tertolak. Konsep yang ada dalam Islam bukan wakil nabi melainkan pewaris para nabi atau warasatul anbiya, yaitu para wali. 

8 Juni 632 M Nabi Muhammad Wafat, Benarkah Karena Diracun?

Informasi terbaru, sebagaimana kebanyakan orang yang pernah mengaku nabi di Indonesia, Mustofa juga diduga terlibat aliran sesat

Selain itu, sebagaimana diberitakan Viva pada Rabu (3/5), adik Mustofa mengatakan bahwa kakaknya tersebut pernah mengalami gangguan jiwa dan juga pengangguran.

Zina di Ponpes Al Zaytun Ditebus 2 Juta? Bolehkah Menurut Islam?