iPhone XS Apakah Masih Layak Dimiliki di Tahun 2024? Cek Performa dan Harga Terkininya!

iPhone XS Apakah Masih Layak Dimiliki di Tahun 2024.
Sumber :
  • NOS Channel

Kamera Ganda 12 MP: Kualitas Foto dan Video Tetap Terjaga

Lupakan iPhone 15 Pro Max! Pembaruan Samsung Galaxy S24 Ultra Bakal Ungguli Produk Apple Tersebut

Kamera iPhone XS, meski bukan yang tercanggih di pasaran, tetap dapat diandalkan. 

Dual kamera 12 MP-nya menghasilkan foto berkualitas tinggi, khususnya di kondisi pencahayaan baik, serta mampu merekam video 4K pada 60 FPS. 

Apple Dirumorkan Bakal Rilis Model iPhone 14 Terbaru dengan Port USB-C

Untuk vlog harian atau konten sederhana, kamera ini masih memadai. 

Namun, untuk pencahayaan rendah, iPhone XS mungkin menampilkan noise, dan tidak sebaik iPhone generasi terbaru.

iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max Hampir Bezel-Free, Tampil Lebih Elegan

Baterai 2658 mAh pada iPhone XS cukup terbatas, terutama bagi pengguna yang intens. Dengan pemakaian sedang hingga berat, pengguna mungkin perlu mengisi daya hingga dua kali sehari. 

Meski kurang optimal, bagi pengguna dengan penggunaan ringan, ini masih bisa diterima, terutama jika didukung akses ke power bank atau colokan.

Halaman Selanjutnya
img_title