Wuling New Almaz RS Hybrid, Mobil MPV dengan Kombinasi Teknologi Canggih: Spesifikasi, Harga

Wuling New Almaz RS, Mobil MPV dengan teknologi canggih:
Sumber :
  • Wuling

Proses pembaruan dapat dilakukan secara wireless dengan dukungan SIM Card Network atau akses internet.

Spesifikasi New Almaz RS 2.0 Pro Hybrid

  • Panjang x Lebar x Tinggi: 4,675 mm x 1,835 mm x 1,760 mm
  • Wheelbase: 2,750 mm
  • Kapasitas Penumpang: 7 orang
  • Mesin: 1,999 cc, naturally aspirated, 4 silinder inline, Atkinson cycle
  • Daya Maksimum Mesin: 123 hp @ 5,600 rpm
  • Torsi Maksimum Mesin: 169 Nm @ 4,000~4,400 rpm
  • Motor Penggerak Listrik: Permanent Magnet Synchronous Motor
  • Daya Maksimum Motor: 174 hp (130 kW)
  • Torsi Maksimum Motor: 320 Nm
  • Transmisi: Dedicated Hybrid Transmission (DHT)
  • Jenis Kemudi: Rack & pinion dengan Electric Power Steering (EPS)
  • Suspensi (Depan / Belakang): McPherson strut / Torsion beam
  • Velg Alloy: Ya
  • Ukuran Velg: 18"
  • Ukuran Ban: 215/55 R18
  • Sistem Rem (Depan / Belakang): Cakram / Cakram
  • Harga New Almaz RS
Pasar Mobil Listrik Tesla Semakin Luas, Compact Crossover Murah Siap Dirilis Tahun 2025

Sampai artikel ini dipublikasikan, harga resmi dari New Almaz RS belum diumumkan. Namun, berdasarkan harga versi sebelumnya dari Almaz Hybrid, diperkirakan New Almaz RS akan dibanderol dengan harga diatas Rp500 juta lebih.

New Almaz RS adalah kombinasi sempurna antara teknologi canggih, kenyamanan, dan kinerja yang optimal. Dengan fitur-fitur inovatif dan desain yang menawan, kendaraan ini menjadi pilihan menarik di segmennya. Jadi, siap untuk merasakan pengalaman berkendara yang luar biasa dengan New Almaz RS! *ar/at

 
10 Teknologi Paling Berguna di Dunia One Piece, Raid Suits Sanji Posisi Berapa?