4 Orang Nabi Masih Hidup Sampai Saat Ini, Siapa Saja Mereka?
Senin, 27 Mei 2024 - 14:47 WIB
Sumber :
- Pixabay / anncapictures
Selain itu, Nabi Ilyas juga termasuk salah satu nabi yang pernah melakukan Mikraj ke langit dan kembali ke bumi.
Empat nabi yang tercatat melakukan mikraj ke langit dan kembali ke bumi adalah Nabi Musa, Nabi Ibrahim, Nabi Ilyas, dan Nabi Muhammad saw.
Jika Nabi Khidir dipercaya sebagai penjaga perairan, maka Nabi Ilyas dipercaya sebagai penjaga daratan.
4. Nabi Isa
Nabi Isa adalah nabi yang diutus sebelum Nabi Muhammad saw dengan jarak masa 569 tahun.
Berbeda dengan keyakinan umat agama Kristen, umat Islam meyakini bahwa nabi Isa tidak meninggal disalib, melainkan melakukan mikraj ke langit.
Halaman Selanjutnya
Nabi Isa kelak akan turun kembali ke bumi dan membunuh Dajjal tepatnya di gerbang kota Lud.