UPDATE Gempa Bumi Magnitudo 5.0 Mengguncang Seram Bagian Barat

BMKG ShakeMaps: Gempa Seram Bagian Barat.
Sumber :
  • Twitter/@infoBMKG

MindsetGempa bumi berkekuatan Magnitudo 5,0 terjadi di Seram Bagian Barat, Maluku, Jumat (23/12/2022). Getaran gempa terjadi pukul 07:52 WIB.

Sebab Gempa Bumi Menurut Legenda Klasik Islam, Konon Gara-Gara Iblis

Dilansir dari Twitter BMKG @infoBMKG, pusat gempa berada pada 2.74 LS, 127.81 BT. Tepatnya berada di laut 55 km barat laut Seram Bagian Barat.

Kedalam gempa berada pada 10km. Getaran dirasakan (MMI) II  (terasa oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung bergoyang), di wilayah Kairatu, Seram Bagian Barat.

4 Syarat Doa Dikabulkan, Ternyata Salah Satunya Mengonsumsi Makanan Halal

Meski termasuk skala tinggi, BMKG mengumumkan bahwa gempa ini tidak berpotensi menimbulkan tsunami.

"Gempa tak berpotensi tsunami," tulisnya.

 
Gempa Garut Memakan Banyak Korban, Ini Doa Gempa Bumi, Transliterasi dan Terjemahnya