10 Universitas Terbaik di Indonesia 2025 Versi QS WUR, Kampus Favorit Kamu Masuk?

Ilustrasi Universitas Terbaik di Indonesia.
Sumber :
  • Ist

  • Peringkat dunia: 585
  • Skor: 21.2

ITS semakin diperhitungkan dalam riset teknologi dan rekayasa, serta pengembangan startup berbasis inovasi.

7. Universitas Diponegoro (Undip)

  • Peringkat dunia: 721-730

Undip semakin berkembang sebagai universitas berbasis riset dengan fokus kuat pada bidang teknik dan kesehatan.

8. Universitas Brawijaya (UB)

  • Peringkat dunia: 801-850