Di Mana Lokasi Gunung Pertama di Bumi? Ini Kisahnya Menurut Legenda Islam

Pengetahuan Medan Gunung
Sumber :
  • freepik.com

Meski Indonesia memiliki banyak gunung, tetapi dalam legenda yang tertulis dalam kitab-kitab klasik, gunung pertama diciptakan oleh Allah Swt ternyata tidak berlokasi di Indonesia.

Hidup Sampai Hari Kiamat, Cara Iblis Mati Sangat Mengerikan

Mengutip kitab Badaiuz Zuhur pada bagian yang menjelaskan mengenai gunung, penulisnya mengutip penjelasan Ibnu Abi ad-Dunya tentang gunung pertama di bumi.

Gunung pertama di bumi disebutkan adalah gunung Abi Qubais yang terletak di Mekah. 

Seperti Apa Figur Para Nabi dalam Puisi Indonesia? Ini 5 Contohnya

Meski demikian, dalam buku yang sama juga disebutkan pendapat berbeda dari cendekiawan Islam Al-Wakidi.

Menurut Al-Wakidi, bapak semua gunung adalah Gunung Qaf. Gunung Qaf sendiri merupakan gunung legendaris yang lokasi pastinya tidak ada yang tahu.

Siapakah Nabi Berusia Paling Lama? Benarkah Ada Nabi yang Masih Hidup?

Peta Kosmografi Zakariya al-Qazwini

Photo :
  • Tangkapan Layar

Menurut Ibnu Abbas, Gunung Qaf merupakan gunung yang mengelilingi dunia.

Halaman Selanjutnya
img_title