Kenali 5 Masalah Umum pada Mobil Tua dan Cara Mengatasinya Sebelum Terlambat!
Senin, 17 Maret 2025 - 12:44 WIB
Sumber :
- Ist
3. Konsumsi Bahan Bakar Boros
Toyota Crown Royal Saloon 1995, Sedan Mewah Jepang Rp40 Jutaan.
Photo :
- Olx
Mobil tua umumnya lebih boros bahan bakar dibandingkan mobil keluaran terbaru karena teknologi mesinnya yang sudah ketinggalan zaman. Namun, jika borosnya tidak wajar, bisa jadi ada masalah pada sistem bahan bakar atau mesin.
Cara Mengatasi:
- Pastikan filter udara dan filter bahan bakar bersih.
- Gunakan bahan bakar yang sesuai dengan spesifikasi mesin mobil.
- Lakukan tune-up secara berkala agar performa mesin tetap optimal.
4. Rem Tidak Responsif
Rem yang terasa kurang pakem atau mengeluarkan bunyi berdecit bisa sangat berbahaya jika dibiarkan. Masalah ini bisa disebabkan oleh kampas rem yang sudah tipis atau piringan cakram yang tidak rata.
Halaman Selanjutnya
Cara Mengatasi: