7 Lapis Langit dan Para Penghuninya berdasarkan Kisah Isra Mikraj Nabi Muhammad Saw

Ilustrasi Mikraj Nabi Muhammad Saw
Sumber :
  • viva.co.id

Mindset –Setelah menempuh perjalanan Isra dari Masjidilharam ke Masjidilaqsa, Nabi Muhammad saw ditemani Malaikat Jibril kemudian melakukan Mikraj. Mikraj adalah perjalanan naik ke Sidratulmuntaha yang berada di atas langit ketujuh. 

5 Hal tentang Jalaluddin al-Suyuthi, Ulama yang Dikutip dalam Sidang MK Pilpres 2024

Perjalanan Mikraj melintasi tujuh lapis langit. Di tiap lapis langit, Nabi Muhammad saw berhenti dan bertemu dengan mereka yang bermukim di tiap lapis langit. Sobat Mindset penasaran kan siapa saja para penghuni tiap lapis langit? 

Berikut Mindset paparkan secara ringkas berdasarkan kitab Dardir Bainama Qisshatul Mi’raj karangan Syekh Najmuddin al-Ghaiti:

1. Langit Pertama

Hadis Semangka, Ternyata Bagus dimakan Bersama Kurma atau Jahe

Ilustrasi Nabi Adam dan Hawa di Firdaus

Photo :
  • Pixabay / Jeff Jacobs

Di langit pertama, Nabi Muhammad saw dikisahkan berjumpa dengan manusia sekaligus nabi pertama yaitu Nabi Adam as. Nabi Adam as digambarkan menangis dan bersedih tiap kali melihat ke arah pintu di sebelah kiri, karena pintu itu merupakan pintu neraka dan dia bersedih melihat keturunannya yang masuk ke sana. 

Nuzulul Quran atau Lailatul Qadar Sama-sama Saat Turunnya Al-Quran?

Sebaliknya, Nabi Adam as tampak bangga dan bahagia jika menoleh ke pintu kanan. Pintu tersebut merupakan pintu surga. Di langit pertama Nabi Muhammad saw juga melihat gambaran berbagai balasan untuk manusia-manusia yang melakukan perbuatan dosa.  

Halaman Selanjutnya
img_title