5 Puisi Natal Penyair Indonesia, Yuk Baca Untuk Renungan Hari Natal 2023

Ilustrasi Puisi Natal
Sumber :
  • freepik.com

Keristus datang Keristus datang
malam merenung menyandar lengang
mataku biru mataku biru
tambah lama tambah tersedu
Keristus datang
malam parah hatiku terpegang
kau dengarkan gemercik darahku
dimana diriku dimana diriku

3. Puisi Nyanyi Hari Natal karya A. Rosidi

Seperti Apa Figur Para Nabi dalam Puisi Indonesia? Ini 5 Contohnya

Ilustrasi Sayyidah Maryam Melahirkan Nabi Isa

Photo :
  • freepik.com

di dada banyak dosa
pada muka yang lupa semua
pada rasa yang enggan menyerah
di dada banyak dosa
di dada banyak dosa

4. Puisi Malam Kudus (bingkisan natal) karya Susy Aminah Aziz

11 Karakteristik Sastra Islam Menurut MUI, Termasuk Manusiawi dan Realistis

Ilustrasi Kelahiran Yesus Kristus

Photo :
  • Pixabay / garten-gg

detak-detik jantung dikesunyian
sayup-sayup lonceng gereja kedengaran
duhai malam kudus

Halaman Selanjutnya
img_title
Penyair Joko Pinurbo Meninggal, Sastra Indonesia Kembali Berduka