6 Orang Syahid Meski Gak Mati Saat Perang, Salah Satunya Mati Melahirkan
Selasa, 8 Agustus 2023 - 14:43 WIB
Sumber :
- freepik.com
Ilustrasi Dampak Gempa Bumi
Photo :
- freepik.com
6. Ibu Mati Saat Melahirkan
Status mati syahid bagi ibu yang meninggal saat melahirkan menunjukkan bahwa Islam sangat humanis.
Manusia dipandang berharga bahkan sejak mereka belum dilahirkan. Karena alasan yang sama Islam melarang aborsi tanpa syarat-syarat yang diatur dengan sangat ketat.
Ilustrasi Pria Memaksa Aborsi
Photo :
- Pixabay / azmeyart-design
Selain itu, Islam juga memandang sangat tinggi peran seorang ibu. Hal tersebut terbukti juga dari hadis lain yang memandang ibu layak dihormati 3x lipat daripada bapak.
Sementara itu, untuk kondisi meninggal karena tenggelam atau tertimpa bangunan roboh, disyaratkan bahwa orang sudah terlebih dahulu berusaha menyelamatkan diri.
Halaman Selanjutnya
Jika orang tidak mencoba menyelamatkan diri kemudian dia tenggelam atau tertimpa bangunan roboh maka dia dihukumi sebagai bunuh diri.