5 Ritual dan Tradisi Malam Satu Suro atau Malam Tahun Baru Islam di Jawa
Selasa, 18 Juli 2023 - 13:19 WIB
Sumber :
- freepik.com
Tapa bisu artinya melakukan meditasi dalam keheningan, tanpa berbicara. Fungsi meditasi sendiri sebagai kontemplasi tindakan-tindakan kita di masa lalu dan di masa yang akan datang.
2. Tirakatan/Tuguran
Tirakatan/tuguran dalam bahasa Indonesia artinya bergadang.
Akan tetapi tirakatan bukan bergadang dengan niat main-main dan sukaria, melainkan berdoa dan melakukan refleksi pribadi.
Tirakatan biasa dilakukan di tempat ibadah. Selain itu, banyak juga yang melakukannya di makam-makam leluhur atau makam keramat.
3. Ruwatan
Halaman Selanjutnya
Ruwatan adalah tradisi untuk melakukan pembersihan secara spiritual dari unsur-unsur jahat. Apa yang dibersihkan bisa diri kita bisa juga rumah atau bangunan.