Live Streaming Ipswich Town vs Manchester United Hari Ini: Jadwal, Link Siaran Langsung Liga Inggris
Minggu, 24 November 2024 - 23:19 WIB
Sumber :
- Channel Youtube/ The United Road6
Jakarta, Mindset – Link live streaming Ipswich Town vs Manchester United hari ini tersedia di akhir artikel. Simak jadwal, dan link siaran langsung, dan prediksi starting XI akan diulas disini.
Baca Juga :
Era Manchester City Pep Guardiola di Ujung Tanduk? Belajar dari Kejatuhan Mourinho di Manchester United
Ipswich Town akan menjamu Manchester United pada laga lanjutan Premier League hari ini, Minggu, 24 November 2024, pukul 23.30 WIB.
Pertandingan ini menjadi momen spesial, mengingat terakhir kali kedua tim bertemu di Premier League adalah 22 tahun yang lalu.
Baca Juga :
Rashford Kembali Gacor, Efek Sentuhan Taktis Ruben Amorim Bikin Manchester United Bungkam Evetorn 4-0
Manchester United kini memulai era baru di bawah pelatih Ruben Amorim, yang menjalani debutnya sebagai pelatih kepala.
Sementara itu, Ipswich Town, yang diasuh oleh mantan staf pelatih United, Kieran McKenna, berusaha memperpanjang momentum setelah kemenangan mengejutkan atas Tottenham Hotspur.
Performa Terkini Kedua Tim
Baca Juga :
Link Nonton Live Streaming Liverpool vs Manchester City: Jadwal, Siaran Langsung, dan Prediksi Skor
Halaman Selanjutnya
Manchester United datang dengan modal kemenangan 3-0 atas Leicester City sebelum jeda internasional.