Mau Insentif Rp600 Ribu! Segera Lakukan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 69, Ini Syaratnya!

Tampilan laman pendaftaran kartu prakerja gelombang 69.
Sumber :
  • Prakerja.go.id

Jakarta, Mindset – Program Kartu Prakerja gelombang 69 resmi dibuka pada Jumat (31/5/2024). Pengumuman ini disampaikan melalui akun Instagram resmi @prakerja.go.id.

Profil dan Akun IG Cut Intan Nabila, Selebgram yang Ungkap Derita KDRT Selama 5 Tahun Penikahan

Dalam unggahan tersebut disebutkan bahwa pendaftaran akan ditutup pada Senin (3/6/2024) pukul 23.59 WIB.

Bagi Anda yang berminat untuk meningkatkan kompetensi dan mendapatkan insentif, berikut informasi lengkap mengenai syarat dan cara pendaftaran.

Apa Itu Kartu Prakerja?

Platform X 'Dulu Twitter' Terancam Diblokir Pemerintah, Bluesky dan ElaElo Digadang Jadi Pengganti

Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK), atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Program ini memberikan kesempatan bagi peserta untuk mengikuti berbagai pelatihan dan mendapatkan insentif sebesar Rp 600.000 satu kali.

Link Video Full Febi Senda Viral di Twitter, Sang TikTokers Beri Klarifikasi Ini...

Tak hanya itu, fasilitas Kartu Prakerja berhak mendapat insentif survei sebesar Rp 100.000 untuk dua kali pengisian survei.

Halaman Selanjutnya
img_title