5 Sedan Irit dan Murah Tahun 2010 ke Atas, Harga Rp50-70 Juta yang Layak Dibeli di 2025!
Rabu, 5 Maret 2025 - 10:17 WIB
Sumber :
- Ist
Geely MK2 2011.
Photo :
- Ist
Bagi yang ingin sedan murah dengan fitur premium, Geely MK bisa jadi pilihan. Mobil asal Tiongkok ini memiliki sunroof, fitur yang jarang ditemukan di sedan sekelasnya.
Kelebihan:
- Fitur lengkap termasuk sunroof
- Mesin berbasis Toyota yang cukup bandel
- BBM irit (10-14 km/liter)
Kekurangan:
- Merek kurang populer, resale value rendah
- Sparepart terbatas
Harga: Rp50-55 juta
Sedan Irit dan Murah Mana yang Cocok untuk Anda?
Jika mengutamakan keandalan dan perawatan mudah, Toyota Vios Limo dan Toyota Etios Valco Sedan adalah pilihan terbaik.