6 Keutamaan Salat Jumat, Termasuk Hajinya Orang-orang Faqir

Ilustrasi Khutbah Jumat
Sumber :
  • Wikimedia / Muhammad Mahdi Karim

5. Analog dengan Ibadah Kurban

Ilustrasi Hewan Kurban

Photo :
  • freepik.com

Dalam sebuah hadis Nabi memberikan perumpamaan orang yang melaksanakan Salat Jumat dengan orang yang melakukan ibadah kurban berdasarkan keberangkatannya. Rinciannya sebagai berikut:

Orang yang berangkat menjadi yang pertama maka dia seolah berkurban seekor unta.

Orang yang berangkat menjadi yang kedua maka dia seolah berkurban seekor lembu.

Orang yang berangkat menjadi yang kertiga maka dia seolah berkurban seekor domba.

Orang yang berangkat menjadi yang keempat maka dia seolah berkurban seekor ayam.