Wabup Ciamis: Pesantren Ramadhan Guna Meningkatkan Ketauhidan untuk Benteng Diri di Era Globalisasi

Wabup Ciamis (tengah) berfoto bersama peserta Pesantren Ramadhan.
Sumber :
  • Dok. Prokopim Ciamis

“Selamat datang dan selamat berkegiatan, semoga adik-adik dapat menikmati setiap prosesnya dengan riang gembira,” tutupnya. 

Untuk diketahui, Pesantren Ramadhan gelombang 2 diselenggarakan mulai tanggal 3-7 April 2023.

Peserta Pesantren Ramadhan kali ini terdiri dari para siswa tingkat SD sebanyak 50 orang, dan tingkat SMP sebanyak 50 orang.