THR Cair? Ini 5 Rekomendasi HP Rp2-3 Jutaan Terbaik untuk Koleksi Smartphone Baru Lebaran
Senin, 17 Maret 2025 - 12:54 WIB
Sumber :
- Ist
Mindset – THR sebentar lagi cair! Bingung mau beli HP baru? Ini 5 rekomendasi smartphone terbaik di harga Rp2-3 jutaan untuk Lebaran 2025, lengkap dengan spesifikasi unggulan dan kelebihan masing-masing.
Lebaran 2025 Sudah Dekat, Saatnya Upgrade HP Baru!
Tunjangan Hari Raya (THR) sebentar lagi cair, dan momen ini sering dimanfaatkan untuk mengganti smartphone lama dengan yang lebih baru.
Jika kamu sedang mencari HP dengan harga Rp2-3 jutaan yang memiliki spesifikasi terbaik, maka daftar ini bisa menjadi referensi sebelum belanja.
Dengan mempertimbangkan performa, kamera, daya tahan baterai, dan fitur tambahan, berikut adalah lima rekomendasi HP terbaik yang bisa kamu pertimbangkan untuk Lebaran 2025:
1. Motorola G45 5G – HP Kencang dengan Android Murni
Moto G45 5G, Bukti Comeback Smartphone Merk Motorola di Indonesia.
Photo :
- Mindset
Halaman Selanjutnya
Layar: IPS LCD 120Hz, Full HD+Chipset: Qualcomm Snapdragon 4 Gen 1RAM & Storage: 8/128GBKamera: 50MP OIS + 8MP ultra-wideBaterai: 5000 mAh, 33W fast chargingHarga: Rp2,4 jutaan