Saingi Twitter, Instagram Rilis Aplikasi Threads, Banyak Kelebihannya

Aplikasi Threads Instagram
Sumber :
  • Tangkapan Layar

Mindset –Di masa kini, dunia medsos makin berkembang. Instagram pun tentu tak ketinggalan, terbukti dengan munculnya inovasi-inovasi baru yang memanjakan pengguna. 

Viral! Video Zahra Seafood 6 Menit 40 Detik, Netizen Dibikin Heboh: Link Tersebar di Twitter-TikTok

Salah satu fitur terbaru yang telah diperkenalkan oleh Instagram adalah Threads. Kok mirip-mirip fitur Twitter ya, Sobat Mindset?

Apa Sih Threads Instagram Itu? 

Ilustrasi Instagram

Photo :
  • Pixabay / Kaufdex
Timnas Pusat Kasih Semangat untuk Indonesia Jelang Lawan Bahrain, Tijjani Reijnders: Ayo Garuda!

Threads Instagram adalah aplikasi pesan instan mandiri yang dikembangkan oleh Instagram, lebih tepatnya di bawah Meta yang juga menaungi Instagram.

Aplikasi ini didesain khusus untuk berkomunikasi dengan kelompok teman terdekat kamu di platform Instagram. 

Geger! Video Syur 7 Menit Guru dan Siswi di Gorontalo, Link Durasi Full Viral di Twitter - Telegram!

Lalu apa yang bisa dibagikan di Threads? Banyak, Sobat Mindset.

Kamu bisa berbagi pesan teks, foto, video, serta cerita singkat kepada teman-temanmu dalam bentuk utas seperti di Twitter.

Layanan Twitter Blue

Photo :
  • Getty Images

Threads Instagram memiliki beberapa fitur yang membedakannya dari aplikasi pesan instan lainnya. Salah satu fitur utama adalah "Status". 

Fitur ini menjadi tempatmu berbagi aktivitas secara real-time kepada daftar teman teman.

Uniknya, status yang kamu bagikan bisa berupa teks, foto, atau video, sehingga teman-temanmu bisa melihat apa yang sedang kamu lakukan atau rasakan pada saat itu.

Nah, salah satu aspek menarik dari Threads Instagram adalah kemampuannya untuk menghubungkan cerita pengguna dengan cara yang lebih terstruktur.

Dengan fitur utas di Threads maka kamu kamu bisa menggabungkan beberapa momen menjadi satu cerita yang lebih panjang dan menarik.

Tapi yang tetap harus diperhatikan, batasan Threads Instagram adalah 500 karakter. Sementara untuk video kamu bisa membagikan video dengan durasi maksimal 5 menit. 

Kelebihan-Kelebihan Threads Instagram

Pengguna Instagram melihat konten postingannya.

Photo :
  • Unplash.com

Fokus Pada Teman-Teman Terdekat

Threads Instagram dirancang untuk berkomunikasi dengan teman-teman terdekatmu. Ini memungkinkan kamu memiliki ruang yang lebih intim dan pribadi untuk berbagi cerita dengan mereka.

Kemudahan berbagi Cerita Berbentuk Utas

Dengan Threads, kamu bisa dengan mudah berbagi momen sehari-hari dalam bentuk foto, video, atau pesan teks. Fitur utas membuatmu bisa membagikan momen-momen tersebut dengan lebih indah. 

Privasi yang Lebih Baik

Threads Instagram memberikan lebih banyak kontrol privasi bagi pengguna. Kamu bisa  dengan mudah mengatur siapa saja yang dapat melihat ceritamu dan memilih kelompok teman terdekat yang ingin kamu berbagi cerita dengan mereka.

Demikian penjelasan tentang apa itu Threads Instagram dan apa saja kelebihannya, Sobat Mindset. Yuk coba aplikasi yang dijuluki sebagai killer twitter ini.