Isuzu Panther Grand Touring vs Avanza: Mana Lebih "Badak" untuk Mudik?
Senin, 7 April 2025 - 09:19 WIB
Sumber :
- Ist
- Avanza:
- Harga lebih stabil, tapi nilai jual cepat turun untuk model tua.
- Pilihan populer untuk taksi online, jadi banyak bengkel spesialis.
Panther lebih "value for money" untuk budget terbatas.
Pilih Panther atau Avanza?
Isuzu Panther Grand Touring vs Avanza.
Photo :
- Ist
- Panther Grand Touring: Cocok untuk yang prioritaskan ketangguhan, irit solar, dan kapasitas besar. Ideal untuk medan ekstrem dan keluarga besar.
- Avanza: Pas untuk yang cari kenyamanan kota, harga terjangkau, dan perawatan mudah. Kurang cocok untuk medan berat.
Rekomendasi Ahli:
Halaman Selanjutnya
"Kalau budget Rp100 juta, Panther Grand Touring jawabannya. Mesin badak, AC dingin, dan spare part murah. Tapi siap-siap dengan getaran!" — Denoman, dikutip Mindset VIVA dari channel Youtube Denkus Channel, Senin (7/4).