5 Masalah Umum Mobil Hybrid, Dari Baterai hingga Perawatan yang Sering Terlupakan

Toyota Yaris Cross Hybrid vs Raize.
Sumber :
  • Toyota

2. Korosi pada Bass Bar atau Konektor Baterai

Dibanderol Rp200 Jutaan, Apa Keunggulan Chery Tiggo Cross Dibanding Mobil Listrik Lain di 2025?

Kasus lain yang sering terjadi adalah korosi pada bass bar atau konektor yang menghubungkan sel-sel baterai.

Korosi ini menyebabkan hambatan listrik yang bisa membuat sistem hybrid tidak bekerja optimal, bahkan memicu mobil mati mendadak.

Solusi:

  • Lakukan inspeksi rutin terhadap konektor baterai.
  • Bersihkan korosi yang muncul agar koneksi tetap optimal.
  • Pastikan sirkulasi udara dan pendinginan baterai berfungsi dengan baik.

3. Inverter dan Motor Generator: Masalah yang Jarang Terjadi

BYD M6: Mobil Listrik 7-Seater Termurah yang Bebas Ganjil Genap, Layak Dibeli?

Berbeda dengan baterai, inverter dan motor generator pada mobil hybrid Toyota jarang mengalami kerusakan.

Teknologi yang sudah teruji sejak Prius Gen 2 ini membuat inverter dan motor generator relatif bebas masalah jika dirawat dengan baik.

Halaman Selanjutnya
img_title
Mobil Listrik Rp299 Juta Bisa Parkir Sendiri? Ini Detail Polytron G3!