Warung Jeruk Ciamis, Tempat Makan Legendaris di Ciamis

Rumah Makan Warung jeruk Ciamis
Sumber :
  • Google Street View

Rumah Makan Warung Jeruk Berdiri Tahun 1958

5 Destinasi Wisata Populer di Ciamis, Situ Lengkong Panjalu di Posisi Ini!

Perjalanan Rumah Makan Warung jeruk sudah setengah abad lebih dari tahun 1958. Berkembangnya RM Warung jeruk tidak lepas dari semangat ikhtiar pendahulunya yakni uyut Sukmiyati.

Menurutnya, pendiri RM Warung Jeruk bertahan karena mampu melewati masa-masa sulit. Meski demikian, konsisten pendiri untuk terus berdagang menghasilkan keberhasilan yang terus terasa sampai saat ini.

Minggu Ulin di Sakola Motekar Ciamis Diikuti Mahasiswa SBM ITB dan NYU

"Uyut kami terus konsisten berdagang meski mengalami pasang surut dalam usahanya. Alhamdulillah sampai dikenal seperti saat ini berkat jasa dan perjuangannya," ungkapannya.

Bagi sobat Mindset yang hendak berkegiatan dan melewati Ciamis jangan lupa singgah kesini ya.

Mengenal 5 Motif Batik Ciamis: Sentuhan Kreativitas dari Kerajaan Galuh