The Potato Lab, Rom-Com Unik di Lembah Gunung, Worth It Ditonton?
Rabu, 5 Maret 2025 - 07:15 WIB
Sumber :
- Ist
Bagi penggemar rom-com dengan nuansa berbeda, The Potato Lab bisa menjadi tontonan menarik.
Baca Juga :
Link Nonton High School Return of A Gangster Sub Indo, Intip Sinopsis dan Cara Streaming!
Dengan chemistry yang kuat antara pemain utama, latar yang segar, dan cerita yang menjanjikan, drama ini layak masuk dalam daftar tontonan akhir pekan Anda.
Namun, bagi yang lebih menyukai kisah romansa dengan latar kota atau dunia bisnis, mungkin drama ini akan terasa agak lambat.
Baca Juga :
Film "Ketika Berhenti di Sini" Garapan Umay Shahab Ramai di Sosmed, Berikut Fakta Menarik Sinema Ini
Apakah Anda siap menyaksikan eksperimen cinta di lembah kentang ini? The Potato Lab tayang setiap Sabtu dan Minggu pukul 21:20 KST di tvN! *AT