KAMMI Silaturahmi dengan MUI Ciamis, Bangun Sinergitas dalam Pengentasan Degradasi Moral

KAMMI silaturahmi dengan Ketua MUI Kabupaten Ciamis.
Sumber :
  • Ist

KAMMI Ciamis Apresiasi Program Kaderisasi Ulama MUI Ciamis

SMK Muhammadiyah Kawali di Ciamis Resmikan Business Center Muhaka Auto, Bukti Nyata Kontribusi untuk Bangsa

{{ photo_id=460 }}

Ketua KAMMI Ciamis ini pun mengapresiasi atas program kaderisasi ulama yang akan dilaksanakan oleh MUI Ciamis. Menurutnya kegiatan tersebut sangat penting sebagai upaya menjaga pengkaderan ulama di Ciamis. 

Pj Bupati Ciamis Tinjau Program Makan Bergizi Gratis, Apakah Sudah Sesuai Standar?

“Insya allah KAMMI Ciamis siap menyumbangkan 10 kader terbaiknya untuk mengikuti program tersebut,” ucap Sanny.

Menanggapi penyampaian Sanny, Ketua MUI Kabupaten Ciamis, KH Saeful Ujun menjelaskan, permasalahan degradasi moral merupakan masalah yang menjangkit saat ini. 

Calon Wakil Bupati Ciamis Yana D. Putra Wafat, Miranti Mayangsari Sampaikan Ucapan Duka Cita

Lebih lanjut, KH Saeful Ujun menguraikan, degradasi moral merupakan dampak perkembangan teknologi yang cepat tidak dibarengi dengan penguatan moral. Sehingga berbagai macam budaya-budaya luar menggerogoti moral anak bangsa.

“Pesatnya perkembangan teknologi harus dibarengi dengan penguatan moral. Hal ini perlu dilakukan akan permasalahan degradasi moral tidak tergerus dengan budaya-budaya luar,” imbuhnya.

Halaman Selanjutnya
img_title