Update Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Ciamis, Cabai Merah Lokal Meroket

Update Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Ciamis.
Sumber :
  • Ist

Berbagai bumbu masak dari cabai merah hingga bawang di Pasar Ciamis.

Photo :
  • Ist
Bupati Ciamis Dukung Program Makan Bergizi Gratis: Langkah Konkret Cegah Stunting

Salah satu kenaikan harga yang paling mencolok adalah pada cabai merah lokal, yang naik hingga mencapai Rp120.000 per kilogram. Pada 30 November 2023 lalu harga cabai merah lokal masih dikisaran Rp100.000, kini telah naik 20 persen dari harga bulan sebelumnya.

Kenaikan ini tentu saja dapat memberikan dampak signifikan terutama bagi keluarga dengan pendapatan rendah.

Tarling Ramadan di Eks-Kewedanaan Kawali, Bupati Ciamis Salurkan Rp 3,9 Miliar untuk Guru Ngaji, RT, dan RW

cabai merah lokal sendiri selama ini menjadi komoditas penting dalam menyajikan hidangan sehari-hari di meja masyarakat.

Beberapa faktor mungkin dapat menjadi penyebab lonjakan harga ini, seperti faktor cuaca yang mempengaruhi produksi, kenaikan biaya produksi bagi para petani cabai, atau faktor lain yang bersifat eksternal.

Seberapa Luas Wilayah Kecamatan di Ciamis? Ini Daftar Kecamatan Terbesar dan Terkecil