Besok Jadwal Tes! Ini Kisi-Kisi Ujian Rekrutmen BUMN 2023: Materi TKD dan Core Values AKHLAK

Kisi-Kisi Ujian Rekrutmen Bersama BUMN 2023.
Sumber :
  • Laman FHCI BUMN

Mindset – Besok, Selasa 13 Juni 2023 jadwal tes! Ini kisi-kisi Ujian Rekrutmen Bersama BUMN 2023: penguasaan materi Tes Kemampuan Dasar (TKD) dan nilai inti yang berhubungan dengan integritas atau disebut Core Values AKHLAK perlu didalami para pelamar. Simak selengkapnya!

10 Keistimewaan Buku, Bahan Refleksi Hari Buku Sedunia 2024

TKD merupakan bagian yang sangat signifikan dalam proses seleksi calon pegawai BUMN. Soal-soal TKD terdiri dari tiga kategori utama: Tes Wawasan Kebangsaan (TKW), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP), dan Tes Intelegensi Umum (TIU). 

Selain itu, nilai inti yang juga diuji adalah integritas, yang diwakili oleh singkatan AKHLAK: Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif. 

Inovasi Keren Microsoft Teams, Kamera AI yang Bersihkan Kamar Berantakan dan Fitur Isolasi Suara!

Sumber daya manusia yang direkrut oleh BUMN diharapkan memiliki nilai-nilai ini sebagai dasar.

Kisi-Kisi Ujian TKD Rekrutmen BUMN 2023 

Rekrutmen Bersama BUMN 2023.

Photo :
  • Instagram - Erik Thohir
Perjalanan Nurman Farieka Ciptakan Produk Anti Mainstream Lewat Sepatu Kulit Kaki Ayam

Berikut adalah ringkasan dari kisi-kisi ujian TKD Rekrutmen BUMN 2023:

1. Tes Wawasan Kebangsaan (TKW)

Halaman Selanjutnya
img_title