Profil Karim Benzema: Agama, Asal Negara Sampai Akun IG

Profil Karim Benzema pemain sepak bola profesional di Real Madrid.
Sumber :
  • Real Madrid - Freepik - MindsetVIVA

Real Madrid Singkirkan Atletico dalam Drama VAR: Kontroversi Penalti Julian Alvarez!

Dia juga telah mencetak lebih dari 500 gol dalam karir sepak bolanya.

Terkait agama, Benzema memeluk agama Islam seperti keluarganya yang berasal dari Aljazair. Begitu pula dengan Istrinya Cora Gauthier pun beragama Islam.

Inter Milan di Atas Angin, Tapi Feyenoord Tak Mau Menyerah di Liga Champions

Di luar lapangan, Benzema aktif di media sosial dan memiliki akun Instagram resmi dengan username @karimbenzema yang diikuti oleh lebih dari 68 juta pengikut.

Ia sering membagikan foto-foto dirinya saat bermain sepak bola dan kehidupan pribadinya bersama keluarga dan teman-temannya.

Inter Milan di Atas Angin, Feyenoord Butuh Keajaiban di Liga Champions

Selain itu, Benzema juga terlibat dalam beberapa kegiatan amal dan organisasi sosial untuk membantu masyarakat yang membutuhkan.

Demikian pembahasan profil Karim Benzema pesepakbola profesional yang bermain di klub Real Madrid.