Cantik & Anggun! Teknologi AI Ilustrasikan Wajah Putri Kerajaan Sunda Dyah Pitaloka Citraresmi

Wajah Putri Dyah Pitaloka Citraresmi hasil ilustrasi teknologi AI.
Sumber :
  • Tiktok - @ainusantara

Kepada rombongan Kerajaan Sunda, Mahapatih gajah Mada menyampaikan bahwa Putri Dyah Pitaloka Citraresmi hanya akan dijadikan selir bagi Raja Majapahit.

Posisi selir pada waktu itu diibarakan sebagai tanda takluk Kerajaan Sunda atas kekuasaan Kerajaan Majapahit. Sehingga membuat geram Kerajaan Sunda.

Atas perlakuan memalukan tersebut, Kerajaan Sunda menyatakan perang dan terjadilan perang bubat yang menumpahkan banyak prajurit.

Pada perang Bubat ini, Raja Sunda ayah dari Dyah Pitaloka Citraresmi meninggal dunia.

Demi menjaga kehormatan diri dan kerajaanya, Dyah Pitaloka Citraresmi memilih bunuh diri.

Tampilan Wajah Dyah Pitaloka Citraresmi Versi AI

Gambaran AI Putri Kerajaan Sunda, Dyah Pitaloka Citraresmi.

Gambaran AI Putri Kerajaan Sunda, Dyah Pitaloka Citraresmi.

Photo :
  • Tiktok - @ainusantara