Review Tecno Camon 40: Kamera OIS di HP 2 Jutaan, Apakah Layak Dibeli?
Kamis, 20 Maret 2025 - 08:13 WIB
Sumber :
- Ist
Layarnya cukup cerah, namun di bawah sinar matahari terik masih sedikit kesulitan menampilkan detail dengan jelas.
Bezel bawahnya juga cukup tipis, memberikan pengalaman visual yang lebih imersif.
Performa: MediaTek Helio G99 Ultimate
Tecno Camon 40, HP Rp2 jutaan.
Photo :
- Ist
Di sektor dapur pacu, Tecno Camon 40 dibekali dengan chipset MediaTek Helio G99 Ultimate, yang dikombinasikan dengan RAM 8GB (+8GB virtual) dan penyimpanan internal hingga 256GB.
Performa yang ditawarkan cukup solid untuk penggunaan sehari-hari dan gaming ringan.
Beberapa game populer seperti Mobile Legends dan PUBG Mobile dapat dimainkan dengan lancar di setting grafis menengah.