Cari Laptop Rp5 Jutaan dengan SSD 512GB dan RAM DDR5? Ini Keunggulan Aspire Lite AL14-31P-C0G4!
Rabu, 19 Maret 2025 - 12:25 WIB
Sumber :
- Ist
Aspire Lite AL14-31P-C0G4, Worth It Dibeli?
Di harga Rp5.099.000, Aspire Lite AL14-31P-C0G4 menawarkan kombinasi fitur yang sulit ditemukan di laptop lain di kelasnya: RAM DDR5, SSD NVMe 512GB, layar IPS 16:10, dan desain tipis ringan. Laptop ini cocok untuk pelajar, mahasiswa, pekerja remote, serta content creator pemula yang membutuhkan perangkat andal tanpa menguras kantong. *AT