Apa Perbedaan Andorid dan iOS? Simak Penjelasannya Disini
Jumat, 31 Maret 2023 - 14:46 WIB
Sumber :
- Unplash
Sementara itu, Android dapat memberikan tingkat keamanan yang lebih rendah karena fleksibilitas yang lebih besar. Tetapi memberikan pengguna aksesibilitas yang lebih besar pada sistem operasi dan aplikasi.
4. Ketersediaan vs Eksklusivitas
Android tersedia pada berbagai merek perangkat mobile, termasuk Samsung, Xiaomi, Oppo, dan banyak lagi.
Ini berarti pengguna dapat memilih perangkat yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran mereka.
Sedangkan iOS hanya tersedia pada produk-produk Apple seperti iPhone dan iPad, sehingga membatasi pilihan pengguna dalam hal perangkat.
5. Harga vs Kualitas
Perangkat Android cenderung lebih murah dibandingkan dengan perangkat iOS, tetapi tidak selalu menjamin kualitas yang sama.